Pada Hari senin Tanggal 10 juni 2019, Bhabinkamtibmas Polsek Daha Delatan BRIGADIR PAHRUL RAJI melaksanakan sambang Desa Giat Silaturrahmi dan menyampaikan himbauan kamtibmas dengan warga Ds. Baruh Jaya Kec. Daha Selatan Kab. Hulu Sungai Selatan.
Dalam kesempatan sambang Desa petugas Bhabinkamtibmas menyampaikan himbauan kamtibnmas kepada warga Desa binaannya untuk menciptakan ketertiban dan keamanan dilingkungannya dan dihimbuan untuk tidak membawa senjata tajam ketempat umum karena melanggar undang-undang .
Humas Polres HSS